Kelas Aubameyang Di Atas Arsenal
BeritaTerkini - Sebuah pujian besar diberikan Slaven Bilic kepada Pierre-Emerick Aubameyang. Bilic menilai penyerang 28 tahun itu lebih cocok bermain di klub-klub yang levelnya di atas Arsenal.
Auba sendiri memutuskan untuk menyudahi petualangannya di Dortmund pada bulan Januari nanti. Ia memutuskan untuk menerima pinangan Arsenal di musim panas nanti.
Pemain Timnas Gabon iitu sejauh ini tampil apik, di mana ia sudah mencetak 6 gol dari 7 penampilannya di ajang Premier League.
0 komentar:
Posting Komentar