Buffon Caci Wasit, Ini Komentar Zidane
BeritaTerkini - Pelatih Real Madrid Zinedine Zidane ikut memberikan komentarnya mengenai kritik pedas yang dilontarkan Gianluigi Buffon terhadap wasit Michael Oliver.
Wasit asal Inggris itu memberikan hadiah penalti untuk Madrid karena Lucas Vasquez dijatuhkan Mehdi Benatia di dalam kotak terlarang. Akibatnya, Juventus harus tersingkir di babak perempat final Liga Champions musim ini.
Keputusan tersebut mendapat protes keras dari Buffon selaku kiper Juventus. Pemain berusia 40 tahun tersebut kemudian diganjar kartu merah langsung.
Setelah pertandingan, kapten Juventus itu melontarkan komentar kejam terhadap Oliver, Dia menyebut wasit asal Inggris itu seperti binatang dan hatinya penuh sampah.
0 komentar:
Posting Komentar