BeritaTerkini - Gelandang Liverpool, Alex Oxlade Chamberlain mengaku lega bisa mengalahkan Newcastle United dini hari tadi. Chamberlain menyebut The Magpies bermain dengan sangat terorganisir sehingga sangat sulit untuk menjebol gawang mereka.
Liverpool sukses meneruskan tren positif mereka di ajang EPL. Menjamu Newcastle United, The Reds mampu menang dengan skor 2-0 berkat gol Mohamed Salah dan Sadio Mane.
Liverpool sendiri bisa dikatakan cukup susah payah untuk mengoyak gawang The Magpies. Mereka butuh 40 menit untuk menyarangkan gol pertama di Anfield kendati mendominasi jalannya
pertandingan.

0 komentar:
Posting Komentar